Rabu, 28 Agustus 2013

Operator perhitungan MS excel

Penjumlahan, pengurangan, perkalian, pembagian, dan pangkat dilakukan dengan cara menuliskan alamat selnya bukan angkanya pada formula bar. Misal : Penjumlahan : =A1+B1 atau +A1+B1. Pengurangan : =A1-B1 atau +A1-B1. Perkalian : =A1*B1 atau +A1*B1. Pembagian : =A1/B1 atau +A1/B1. Pangkat 2 : = A1^2 atau A1^2.

Tidak ada komentar: